Fungsi ECHO
dalam PHP
Selamat
datang sahabat-sahabatku!
Pada
kesempatan ini kita akan belajar menggunakan fungsi ECHO. Sederhananya, fungsi
ini digunakan untuk menampilkan teks. Memang pada tutorial sebelumnya kita
sudah bisa menampilkan teks di browser (Firefox) tanpa fungsi apa-apa. Akan
tetapi, kita akan melihat perbedaannya. Dalam pemrograman yang script-nya lebih
kompleks, maka fungsi ECHO akan sangat dibutuhkan.
Software
utama yang digunakan pada latihan ini terdiri atas:
·
Macromedia Dreamweaver 8
·
WampServer
·
Mozile Firefox
==========================
1.
Buka Macromedia Dreamweaver 8 seperti gambar di
bawah ini:
2.
Ketik script berikut:
<?PHP
echo "Belajar PHP itu menyenangkan";
echo “Belajar PHP itu perlu ketekunan dan kesabaran”;
echo “Belajar PHP itu sarana ibadah kepada Allah”;
?>
3.
Simpan dengan nama: echo.php di
C:\wamp\www\100asli
4.
Buka Mozile Firefox
5.
Buka program: Start WampServer
6.
Ketik di address bar: localhost\100asli
Seperti yang tandai kotak biru pada gambar di bawah ini:
7.
Tekan tombol Enter di keyboard
8.
Klik file echo.php
Seperti yang dilingkari merah pada Gambar 6 di atas.
9.
Hasilnya, muncul tulisan seperti pada gambar di
bawah ini:
Mungkin di browser anda teks itu semua ke samping, karena jendela
Firefox sedang keadaan maximized.
10.
Agar tulisannya sesuai yang ditulis di
Macromedia (Lihat gambar di bawah), lanjutkan pada langkah 11 berikutnya
11.
Ubah script di atas menjadi:
<?PHP
echo "Belajar PHP itu menyenangkan <br>";
echo "Belajar PHP itu perlu ketekunan dan kesabaran
<br>";
echo "Belajar PHP itu sarana ibadah kepada Allah.";
?>
12.
Pada Langkah 11 di atas script ditambah dengan
fungsi <BR>
13.
Buka lagi Firefox
14.
Klik tombol Refresh seperti yang
dilingkari merah pada gambar berikut:
15.
Hasilnya seperti gambar berikut:
16.
Selesai
------
Edisi Revisi
1 dari tutorial saya di blog
Info-webprogram dot Blogspot dot Com
Info-webprogram dot Blogspot dot Com
***
Sampai bertemu lagi di tutorial
berikutnya, insyaAllah!
"Boleh Konsultasi Masuk Jurusan Sistem Informasi via IG atau Tiktok."
|
Tips Skripsi Program Studi Sistem Informasi |
|
Kok hasilnya sama ajah tanpa echo ya gan, seperti tulis script html biasa hasilnya juga turun kebawah tiap kalimat kalau dikasih kode br
ReplyDelete