Prodi Sistem Informasi | Belajar HTML dan PHP | Skripsi SI
Pesantren Katabah
1000 Penghafal Quran
Pengobatan Ruqyah Mandiri
Sistem Informasi (S1)
Manajemen Informatika
Blog | Kontak | Siap Kerja | Sertifikat | PrivacyPolicy | Inggris Arab | Daftar Isi

Tuesday, January 17, 2012

MATRIK E-GOVERNMENT PBB

Terdapat lima tahapan perkembangan e-government menurut PBB, yaitu tahap pertama (emerging), sebuah negara menjadi pemain e-government dengan menetapkan website sederhana yang dimiliki oleh lembaga pemerintah individu untuk posting informasi pemerintahan dan kontak. Tahap kedua (enhanced), kemunculan website pemerintah meluas hingga mencakup lebih banyak website dan fitur-fitur seperti link ke lembaga lain, fitur-fitur untuk pencarian dan alamat-alamat e-mail.
Tahap ketiga (interactive), banyak fitur yang dimasukkan untuk berinteraksi dengan masyarakat. Tahap keempat (transactional) memerlukan fitur-fitur yang lebih komprehensif dan aman untuk berbagai transaksi online, mencakup digital signature dan password. Tahap kelima (networked or fully integrated), e-government diarahkan menuju integrasi lengkap sumber daya Web pemerintah, untuk akses instan ke (atau pengiriman dari) semua layanan departemen secara irrespektif (Kaaya 2007).

Tabel 2 E-government PBB

Variabel
Penilaian
Tahap I
Keberadaan
Peluncuran Web
Sesuai Pasal 8 atau 9=2, Tidak Sesuai= 1, Tidak ada=0
Struktur Organisasi
Ya=1, Tidak=0
Tab Tentang Kami
Ya=1, Tidak=0
Berita dan Aktivitas Umum
Ya=1, Tidak=0
Update Berita Rutin
Update=2, Kurang Update=1, Tidak Update=0
Bahasa Inggris
Ya=1, Tidak=0
Informasi Kontak
Ya=1, Tidak=0
Subtotal maksimal
9
Tahap II
Pengembangan
Link ke halaman web lainnya
Ya=1, Tidak=0
Fitur pencarian
Ya=1, Tidak=0
Alamat e-mail
Ya=1, Tidak=0
Subtotal maksimal
3
Tahap III
Interaktif
Download  formulir
Ya=1, Tidak=0
Publikasi
Update=2, Kurang Update=1, Tidak Update=0
Mengisi & menyerahkan formulir
Ya=1, Tidak=0
Email dan respon
Cepat=2, Lambat=1, Tidak Ada Respon=0
Komentar
Ya=1, Tidak=0
Online forums
Interaktif=2, Ada=1, Tidak=0
Subtotal maksimal
9
Tahap IV
Transaksi
Transaksi pembayaran
Ya=1, Tidak=0
Surat izin
Ya=1, Tidak=0
Tanda tangan digital
Ya=1, Tidak=0
Passwords
Ya=1, Tidak=0
Subtotal maksimal
4
Tahap V
Integrasi Penuh
Integrasi penuh
Tiga arah (G2G, G2B, G2C) =3,
Dua arah = 2, Satu arah=1, Tidak ada=0
Subtotal maksimal
3
Skor maksimal
28

Sumber:
  1. Kaaya J. 2007. Development Stages of Digital Government. Encyclopedia of Digital Government. Volume 3: 301-309.
  2. Kriyar E. 2011. Assessment of E-Government in Cambodia and Indonesia by Measurement of Central and Local Government’s Websites [Skripsi Belum Diterbitkan]. ILKOM, FMIPA Institut Pertanian Bogor.
"Boleh Konsultasi Masuk Jurusan Sistem Informasi via IG atau Tiktok."
Tips Skripsi Program Studi Sistem Informasi

No comments:

Post a Comment