Prodi Sistem Informasi | Belajar HTML dan PHP | Skripsi SI
Pesantren Katabah
1000 Penghafal Quran
Pengobatan Ruqyah Mandiri
Sistem Informasi (S1)
Manajemen Informatika
Blog | Kontak | Siap Kerja | Sertifikat | PrivacyPolicy | Inggris Arab | Daftar Isi

Friday, February 21, 2014

Ada Yang Sudah Beli Domain Id?



Beberapa hari artikel tentang domain dot id mejeng di Kompas.com dengan judul “Sebulan, ‘Apapun.id’ Diserbu 310 Pemegang Merek”. Jadi, teman-teman ada yang sudah beli dot Id untuk blog tercinta?


Menurut artikel Kompas tersebut, sekarang sudah ada 310 pemegang merek yang sudah mendaftarkan nama domain *.id.

182 domain telah memenuhi syarat, dan sebanyak 125 domain id yang sudah dibayar. Selengkapnya dapat berkunjung ke domain.id.

Sekarang masih berada pada periode Sunrise hingga 17 April 2014. Sunrise merupakah periode khusus untuk pemegang merek.

Periode selanjutnya adalah Grandfather, artinya perorangan yang sudah memiliki second level domain id, seperti web.id dan my.id boleh mandaftar. Periode ketiga adalah Landrush, yaitu semua warga sudah mulai mendaftar.

Saya lihat iklan-iklan tentang domain dot id ini mulai bertebaran di blog-blog. pertanyaannya, apakah kita akan memilih dot id atau dot com ya…?

Di sumber lain dinyatakan bahwa dot id diyakini akan lebih menambah kepercayaan pasar lokal terhadap suatu perusahaan atau pemiliki blog/website tertentu.



Sumber:
tekno.kompas.com/read/2014/02/18/1320072/Sebulan.Apapun.id.Diserbu.310.Pemegang.Merek
"Boleh Konsultasi Masuk Jurusan Sistem Informasi via IG atau Tiktok."
Tips Skripsi Program Studi Sistem Informasi

6 comments:

  1. wah pengen juga nih beli domain id, tapi saya sudah punya 2 domain mas, takutnya nanti malah pas hari h untuk bayar sewa, nggak punya uang ehehehe :D
    untuk sementara 2 dulu aja deh soalnya waktunya terlalu mepet untuk mengelola 2 blog :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. Iya saya juga ngurus 2 blog, plus 1 Kitaabah sudah lemes. Enggak nambah dulu ah :)

      Delete
  2. Bisa di coba nee domain kang !
    dan terima kasih atas link nya kang pada kitaabah.com
    semoga kita mendapat manfaat ,amien

    ReplyDelete
    Replies
    1. Silahkan Mas. lebih nasionalisme kali. he..he..
      Maaf Kitaabah belum sempat minta izin karena masih ngotak-ngatik menunya. Sekali lagi mohon maaf dan terimakasih juga.

      Apabila Mas Ali keberatan, silahkan komentar di sini/blog ini ya..

      Delete