Bagi teman-teman pecinta sepeda
motor, tampaknya semakin keren motornya, semakin PD mengendarainya. Namun
semakin keren motornya, bisa jadi semakin mahal harganya.
Apakah kamu sudah memiliki sepeda
motor idaman saat ini? Berapa harganya? Ini ada motor termahal di dunia saat
ini:
1. Ecosse Titanium
Series FE Ti XX
Harganya $300,000
Semua harganya kita konversikan, 1
dollar = Rp10.000. Jadi, harga motor ini Rp3.000.000.000 (Tiga milyar).
Waaaaaaaaaaah…. Murah bangeeet. Mau??? :)
2. NCR M16
Harganya $232,500
Atau Rp 2.320.500.000. Karena sepeda
motor ini berada di urutan kedua, tentu harganya juga lebih murah. Bearti Rp 2
milyar lebih.
3. NCR Macchia
Nera Concept
Harganya $225,000
Berarti Rp 2.250.000.000.
Hiks…hiks.. masih belum turun dari 2 Milyar. Bedanya dengan motor termahal
kedua adalah Rp 2.320.500.000 - Rp 2.250.000.000 = Rp ……. Sebentar, saya buka
dulu kalkulator.
Bedanya Rp 70.500.000. Betul enggak
ya? Kalau enggak percaya, silahkan hitung sendiri. Kalau saya salah, segera
koreksi agar tidak ada yang mentertawakan.
Nah, itu tiga sepeda motor dari 10
motor termahal di dunia. Kalau mau tahu berapa harganya sepeda motor yang
berada di urutan ke 10. Ia adalah Confederate B120 Wraith = $92,500 atau
Rp920.500.000 (Sembilan ratus juta lebih).
Konversi di atas baru dianggap 1
dollar = Rp10.000. Sekarang kan dollar lebih dari Rp10.000. Silahkan
kalkulasikan masing-masing ya….
Sumber:
motorcycles.about.com/od/buyingamotorcycle/tp/The-10-Most-Expensive-Motorcycles-in-the-World.htm
"Boleh Konsultasi Masuk Jurusan Sistem Informasi via IG atau Tiktok."
|
Tips Skripsi Program Studi Sistem Informasi |
|
Bener-bener mahal deh mas, apa kekuatan mesinnya lebih dari motor biasa?
ReplyDeleteKenapa kelebihannya mas?
Ha..ha..kelebihannya harus cari dulu di Google
Delete