Prodi Sistem Informasi | Belajar HTML dan PHP | Skripsi SI
1000 Penghafal Quran
Pengobatan Ruqyah Mandiri
Sistem Informasi (S1)
Manajemen Informatika
Komputer dan Pendidikan
Blog | Kontak | Siap Kerja | Sertifikat | PrivacyPolicy | Inggris Arab | Daftar Isi

Saturday, April 5, 2014

Website PTC Dibuat Menggunakan PHP


Beberapa hari yang lalu saya mempelajari paid to click (PTC). Program ini membayar setelah kita melakukan klik dalam jumlah tertentu pada iklan-iklan yang disediakannya. Pekerjaan ini sangat mudah, tidak perlu membuat artikel tidak perlu banyak baca, tapi tantangannya agak kesulitan mana yang penipuan dan mana yang legit.

Agar tidak terlalu terfokus pada uang, saya memperhatikan di address bar sebuah browser, ternyata banyak website PTC yang menggunakan bahasa PHP untuk mendesain websitenya. Ini sebagai salah satu bukti bahwa PHP sampai saat ini masih relevan digunakan untuk berbagai hal, termasuk dalam lahan bisnis.

Semangat terus belajar PHP!


[Arsip Tahun 2012]
"Boleh Konsultasi Masuk Jurusan Sistem Informasi via IG atau Tiktok."
Tips Skripsi Program Studi Sistem Informasi

6 comments:

  1. yah, arsip tahun 2012 lagi...
    kok saya disuguhin artikel lama sih mas. he he...

    ReplyDelete
    Replies
    1. Maaf banget, Mas. Belum sempat ditambah lagi materi barunya.

      Tapi sebagai tambahan PHP masih suka digunakan sampai saat ini.

      Baru-baru ini seorang mahasiswa membuat tugas TA tentang absensi sebuah perguruan tinggi menggunakan PHP juga, dan sedang diajukan untuk mendapatkan bonus dari kampus.

      Di samping itu, kita tahu juga website lp3i.ac.id. Di dalamnya ada fasilitas e-student dan e-lecture menggunakan PHP juga.

      Jadi, pembahasan PHP rasanya tidak kadaluarsa. :)

      Delete
  2. Saya pernah bikin website pakai PHP, ketika ganti tema malah isi web ilang semua, jadinya artikel2 kehapus haha..
    maklum saya belajarnya lewat internet hehe :D

    ReplyDelete
    Replies
    1. He..heu... saya belum berani menggunakan desain sendiri untuk web. Saya pakai Wordpress dulu deh :)

      Delete
  3. hebat ya situs PTC, bisa dapat uang banyak dari para advertiser. Tapi google tidak begitu suka sama situs PTC, karena pengunjung tidak organik, alias dipaksa untuk berkunjung ke sebuah situs dengan iming2 insentif

    ReplyDelete
    Replies
    1. Saya juga berhenti mengklik-klik iklan PTC karena agak lucu juga. Kok ngeklik iklan, tapi tidak dibaca, tidak juga beli produknya. hiks...hiks...

      Delete