Fungsi SUMIF itu mirip dengan fungsi
SUM, berguna untuk menjumlahkan. Namun SUMIF hanya menjumlahkan data berdasarkan
kriteria tertentu, misal menjumlahkan mahasiswa asal Garut saja, menjumlahkan
pengeluaran barang printer saja, dll.
Berikut contohnya:
1. Buatlah tabel seperti
ini:
2. Klik di C8
3. Ketik =SUMIF(
4. Blok C3:C7
(dari C3 sampai C7)
5. Ketik tanda
titik koma (;)
6. Ketik “Garut”
(tanda kutipnya harus diketik)
7. Ketik tanda
titik koma (;)
8. Blok D3:D7
9. Enter
10. Hasilnya seperti
ini:
Keterangan:
·
Penerapan SUMIF ada pada angka 8 yang
dilingkari merah
·
Contoh di atas hanya menjumlahkan mahasiswa
asal Garut
·
Rumus selengkapnya =SUMIF(C3:C7;"Garut";D3:D7)
·
Untuk menjumlahkan mahasiswa asal kabupaten
lain, tinggal mengganti Garutnya.
"Boleh Konsultasi Masuk Jurusan Sistem Informasi via WA, DM IG, Tiktok."
|
Tips Skripsi Program Studi Sistem Informasi |
|
No comments:
Post a Comment