Hello Katabah!
Pada posting pelajaran
bahasa China Mandarin ini, saya belajar membuat kalimat yang menunjukkan makna
“telah” atau “sudah” menggunakan “yijing…le”.
Contoh:
1. Ta yijing hen lao le.
(Dia sudah sangat tua)
Ta: dia
Yijing…le: telah/sudah
Hen: sangat
Lao: tua
2. Tamen yijing hen jing
le.
(Mereka sudah sangat
cerdas)
Tamen: mereka
Jing: cerdas
3. Women jintian yijing bao
le.
(Kami sekarang sudah
kenyang)
Women: kami
Jintian: sekarang
Bao: kenyang
4. Wo yijing jia le.
(Saya sudah paham)
Wo: saya
Jia: paham
5. Ni yijing hen fu le.
(Kamu sudah sangat kaya)
Ni: kamu
Hen: sangat
Fu: kaya
Dapat dikatakan juga
bahwa “yijing…le” merupakan penegas makna “telah” karena dengan “le” saja juga
sudah bermakna lampau.
Artikel Terkait:
"Boleh Konsultasi Masuk Jurusan Sistem Informasi via IG atau Tiktok."
|
Tips Skripsi Program Studi Sistem Informasi |
|
No comments:
Post a Comment