Hello Katabah!
Salah satu kata yang
termasuk interrogative pronouns dalam bahasa Inggris adalah “whom”. Ini mirip
dengan “who” (siapa), namun memiliki fungsi yang berbeda.
Jadi, “whom” artinya
“siapa” dan digunakan untuk menanyakan orang sebagai obyek. Sedangkan “who”
digunakan untuk menanyakan orang sebagai subyek.
Contoh:
1. Whom will you see in
the room?
(Siapa yang akan Anda
lihat di ruang itu?)
2. Whom can we ask here?
(Siapa yang dapat kami
tanya di sini?)
3. To whom do you give
the gift?
(Kepada siapa kamu
berikan hadiah itu?)
4. With whom do you stay
there?
(Dengan siapa kamu
tinggal di sana?)
5. For whom may I give
this money?
(Untuk siapa saya boleh
memberikan uang ini?)
OK. Kita sekarang tahu
bahwa tidak akan lagi menggunakan frase ini “to who”, tapi sebaiknya “to whom”
(Hanya ada penambahan “m” saja ya…!).
Artikel Terkait:
"Boleh Konsultasi Masuk Jurusan Sistem Informasi via IG atau Tiktok."
|
Tips Skripsi Program Studi Sistem Informasi |
|
No comments:
Post a Comment