Hello Katabah!
Setelah belajar Hanzi
Mandarin, saya berlanjut pada belajar membaca Kanji Bahasa Jepang. Kanji-nya
tentang ikan dan daging. Meskipun daging sapi dan ayam sedang mahal, tapi kalau
Kanji-nya tetap murah meriah di blog tercinta ini. J
Kosakatanya adalah:
sakana (Ikan)
魚
niku (daging)
肉
Ini bentuk paragrafnya:
魚 肉 魚 肉 魚 魚 肉 魚 魚 魚 肉魚 魚 魚 肉 魚 魚 魚 魚 魚 肉 魚 魚 魚 肉 魚 魚 魚 魚 肉
Saya memanfaatkan
paragraf jadi-jadian di atas dengan cara:
1. Menghitung Kanji yang
sama. Kemudian, menuliskannya di buku minimal sebanyak 5 kali
2. Menerjemahkan kedua
kosakata di atas (sakana dan daging) sesuai urutannya.
Latar belakang membuat
paragraf seperti di atas adalah karena ketika langsung ingin menerjemahkan teks
Kanji asli Jepang, saya merasa pusing karena selain harus mencari cara baca
Kanji, harus pula mencari tahu artinya.
"Boleh Konsultasi Masuk Jurusan Sistem Informasi via IG atau Tiktok."
|
Tips Skripsi Program Studi Sistem Informasi |
|
No comments:
Post a Comment